Saturday, 24 May 2014

Cara Membuat Scroll Pada Label Blog

Sobat Blogger udah tau belum Cara Membuat Scroll Pada Label/Kategori Blog ??
Walaupun trik ini udah lama banget,,gak ada salahnya saya share lagi,,hehe...(diblog ane kan belum ada tutorial begini),,,heheh...untuk mempersingkat waktu, mari langsung ke TKP...wkwkw...

1. Silahkan sobat masuk akun Blog sobat.
2. Pilih >> Menu >> "Template" >> "Edit Html"
3. Kemudian Cari kode ]]></b:skin>
4. Gunakan CTRL + F untuk mempercepat dan memudahkan pencarian.
5. Langkah yang selanjutnya silahkan sobat Copy atau salin semua Kode Html di bawah ini dan Paste tepat diatas atau sebelum Kode ]]></b:skin>
#Label1 .widget-content{height:250px;width:auto;overflow:auto;}
5. Silahkan sobat klik >> "Save/Simpan Template".

Selesai dan Lihat  deh hasilnya...!!!
Cukup mudah bukan ? :P

BAGIKAN ARTIKEL : Facebook Twitter Google+ Linkedin

Unknown

Perhatian : Semua artikel blog ini sudah diprotect, Bagi yang ingin copy-paste artikel ini, mohon lampirkan sumber linknya. Terima Kasih!

2 komentar:

 

Copyright @ 2015 INFORMASI DAN TEKNOLOGI.

Designed by Deddy De Gazaa | Boh Jak